Lompat ke isi utama

Berita

Massuryati Awasi Langsung Distribusi Logistik di PT. Temprina Media Grafika Semarang

Massuryati Awasi Langsung Distribusi Logistik di PT. Temprina Media Grafika Semarang

Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Hubungan Masyarakat Massuryati saat melakukan pengawasan melekat proses distribusi logistik surat suara Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Sumatera Selatan di PT. Temprina Media Grafika Semarang, Rabu (16/10/2024).

Semarang, Bawaslu Sumsel - Pastikan proses distribusi logistik surat suara berjalan sesuai aturan, Anggota Bawaslu Sumsel Massuryati awasi langsung di PT. Temprina Media Grafika Semarang, Rabu (16/10/2024).

 

“Bawaslu wajib mengawasi melekat seluruh tahapan pada Pemilihan 2024, tak terkecuali tahapan logistik,” kata Massuryati.

 

“Pada hari pertama distribusi surat suara Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Sumatera Selatan setidaknya ada 7 kabupaten/kota, yaitu Muara Enim, Lahat, Empat Lawang, Musi Rawas, Lubuk Linggau, Musi Rawas Utara, dan Pagar Alam.

 

Sebagai informasi, distribusi logistik surat suara Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Sumatera Selatan dilakukan mulai tanggal 16 hingga 19 Oktober 2024.


toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle